Degree Crypto Token (DCT), Potensi dan Perkembangan Coin Asal Indonesia
DCT coin adalah sebuah token yang dikembangkan berdasarkan permintaan dari komunitas yang menyebut dirinya komunitas digital.
Dengan jumlah komunitas yang cukup besar, perkembangan awal token ini bisa diperhitungkan.
Skema DCT menggunakan Proof of Stake (POS) dan teknologi TRC20, berbeda dari pendahulunya seperti BTC yang menggunakan Proof of Work (POW).
Perkembangan Aset Crypto DCT
Perkembangan aset crypto DCT cukup baik. Sejak pertama kali beredar di komunitas dengan harga $9, per Juni 2023 telah mengalami kenaikan 1000%, dengan harga mencapai $90. Data ini berdasarkan pasar internal dan pasar internasional (justswap).
Baca Juga: Kapitalisasi Pasar Token BRC-20 Sentuh Rp1,7 Triliun, Kini Jadi Haluan Crypto Meme?
Dengan perkembangan dari waktu ke waktu, aset crypto DCT memiliki target untuk menjadi aset crypto Indonesia pertama yang masuk dalam top 500 coin marketcap.
Strategi Menguntungkan di DCT
Selain dukungan dari komunitas, DCT juga didukung oleh penjualan perangkat lunak. POS DCT dibagi menjadi 8 tahap.
Penerbitan teknologi ini juga didukung oleh skema pembakaran token tahunan. Apakah token DCT ini akan lebih berharga di masa depan?
Baca Juga: Demi Token Testnet “Block Entropy”, Terra Classic Lakukan Pembakaran Token LUNC!
Tentu saja, DCT ini akan menjadi pilihan kripto bagi para trader, penambang dan komunitas crypto.
*Disclaimer:
Konten ini bertujuan memperkaya informasi pembaca. Selalu lakukan riset mandiri dan gunakan uang dingin sebelum berinvestasi. Segala aktivitas jual beli dan investasi aset crypto menjadi tanggung jawab pembaca.
Referensi:
- Degree Crypto Token. The Future Of Digital Asset. Diakses tanggal: 10-06-23
- Degree Crypto Token. WHAT IS DEGREE CRYPTO TOKEN (DCT)? Diakses tanggal: 10-06-23